KMB Beri Bantuan Pakaian pada Korban Kebakaran Ruli Baloi

KMB Beri Bantuan Pakaian pada Korban Kebakaran Ruli Baloi - Hallo sahabat WAH KABAR, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul KMB Beri Bantuan Pakaian pada Korban Kebakaran Ruli Baloi, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Aneh, Artikel Artist, Artikel Berita, Artikel Celebrities, Artikel Gossip, Artikel Hari Ini, Artikel Kabar, Artikel News, Artikel Singapore, Artikel Socialita, Artikel Today, Artikel Unik, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : KMB Beri Bantuan Pakaian pada Korban Kebakaran Ruli Baloi
link : KMB Beri Bantuan Pakaian pada Korban Kebakaran Ruli Baloi

Baca juga


KMB Beri Bantuan Pakaian pada Korban Kebakaran Ruli Baloi

KMB saat Berikan Bantuan di Posko - 
BATAM I KEJORANEWS.COM : Peduli terhadap korban kebakaran warga Rumah Liar (Ruli) Baloi Persero yang terjadi pada Sabtu (22/06/2019) sekitar Jam 01.00 Wib dini hari, Komunitas Minang Batam (KMB), menyalurkan bantuan berupa pakaian layak pakai untuk para korban.

Bantuan pakaian layak pakai sekitar 1/2 Ton yang disalurkan pada Minggu (23/06/2019), diterima langsung oleh Petugas Posko bencana kebakaran.

Indra Dinan, ketua umum KMB mengatakan, bantuan tersebut dalam bentuk kepedulian terhadap masyarakat yang terkena musibah.

"Dengan musibah kebakaran yang terjadi kemarin, tentu ini menjadi duka bagi saudara kita yang terkena musibah, apalagi yang yang tidak bisa menyelamatkan barang mereka saat kebakaran, atas kepedulian kami dari Komunitas Minang Batam, kami menyalurkan bantuan berupa pakaian layak pakai," ujar Indra Dinan.

Indra Dinan berharap bantuan yang diberikan tersebut bisa bermanfaat untuk warga dan meringankan beban mereka.

"Semoga dengan sedikit bantuan ini, bisa meringankan beban saudara kita yang lagi tertimpa musibah kebakaran. Dengan kejadian ini juga, semoga saudara kita selalu diberikan ketabahan dan kesabaran," kata Indra Dinan.

Indra Dinan juga berharap, Pemerintah Kota Batam bisa mencarikan solusi untuk tempat tinggal sementara bagi warga yang rumahnya hangus terbakar.

"Semoga Pemko Batam mencarikan solusi untuk tempat tinggal sementara bagi warga," tutup Indra.

Tercatat ada sekitar 31 Ruli yang terbakar dan hangus pada kejadian di belakang Showroom Indomobil Batam tersebut.

Rilis/ KMB


Demikianlah Artikel KMB Beri Bantuan Pakaian pada Korban Kebakaran Ruli Baloi

Sekianlah artikel KMB Beri Bantuan Pakaian pada Korban Kebakaran Ruli Baloi kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel KMB Beri Bantuan Pakaian pada Korban Kebakaran Ruli Baloi dengan alamat link https://wahkabar.blogspot.com/2019/06/kmb-beri-bantuan-pakaian-pada-korban.html

Subscribe to receive free email updates: