Ingin Foto dengan Ahok di Balai Kota, Ini Prosedur Antreannya

Ingin Foto dengan Ahok di Balai Kota, Ini Prosedur Antreannya - Hallo sahabat WAH KABAR, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Ingin Foto dengan Ahok di Balai Kota, Ini Prosedur Antreannya, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Aneh, Artikel Artist, Artikel Berita, Artikel Celebrities, Artikel Gossip, Artikel Hari Ini, Artikel Kabar, Artikel News, Artikel Singapore, Artikel Socialita, Artikel Today, Artikel Unik, Artikel Update, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : Ingin Foto dengan Ahok di Balai Kota, Ini Prosedur Antreannya
link : Ingin Foto dengan Ahok di Balai Kota, Ini Prosedur Antreannya

Baca juga


Ingin Foto dengan Ahok di Balai Kota, Ini Prosedur Antreannya



BERITA NASIONAL - Sampai pagi ini, Jumat (28/4/2017), warga yang datang ke balai kota DKI jakarta masih membludak. Mereka mengantre untuk dapat bertemu dengan Gubenur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama.

Pengamanan dalam balai kota DKI pun membuat prosedur sederhana untuk bisa mengatur antrean itu. Sejak hari ini, kerumunan warga tampak lebih rapi. Biasanya, warga berdesakan di pendopo Balai Kota untuk bisa masuk ke dalam ruang tamu.

Hari ini,tidak boleh ada warga yang berkerumun di pendopo. Mereka harus mengantre di halaman Balai Kota dengan panduan sebuah garis antrean. Untuk bisa masuk ke dalam ruang tamu.warga harus melalui metal detector terlebih dahulu. Kemudian, petugas akan memberikan nomor antrean kepada mereka.

''Nomor antreannya jangan lupa di ambil ya Bu,''ujar petugas sambil menyerahkan secarik kertas. Setelah beberapa warga masuk ke pendopo, mereka akan masuk ke ruang tamu. Mereka harus menyerahkan secarik kertas.

Setelah beberapa waktu warga masuk ke pendopo, mereka akan menunggu untuk masuk ke ruang tamu. Mereka harus menyerahkan nomor antrean yang mereka terima untuk masuk kedalam ruang tamu. Setelah itu, petugas yang akan mengatur antrean mereka di dalam.

Warga masih harus mengantre ketika sudah tiba di ruang tamu. Antrean di bagi menjadi dua garis di kanan dan kiri. Adapun, kursi-kursi sudah di atur sedemikian rupa di ujung antrean warga di ruang tamu itu.

Kursi itu akan menjadi tempat berfoto bersama Ahok dengan latar foto para mantan Gubenur DKI Jakarta. Antrean warga di sebelah kiri akan berfoto di susunan kursi sebelah kiri. Kemudian Ahok akan duduk di tegah-tengah warga. Setelah foto-foto selesai, Ahok langsung berdiri dan menuju pintu keluar. Ahok akan menyalami mereka satu persatu. Warga keluar melalui pintu yang menuju Balairung.

Setelah di Balairung, warga akan di pandu keluar melalui pintu samping Balai Kota. Namun sebelum keluar, tangan mereka akan di beri cap terlebih dahulu.''Mereka yang sudah diberi tanda cap artinya sudah di foto, tidak bisa antre buat foto lagi.''ujar Kepala Biro Kepala Daerah dan Kerjasama Luar Negeri DKI Jakarta Mawardi.

Wajah warga begitu semringah setelah berfoto dengan Ahok. Memekik bahagia sambil melihat hasil foto mereka . Usai berfoto biasanya warga melanjutkan kegiatan mereka dengan melihat-lihat Karangan bunga di balai kota.



Demikianlah Artikel Ingin Foto dengan Ahok di Balai Kota, Ini Prosedur Antreannya

Sekianlah artikel Ingin Foto dengan Ahok di Balai Kota, Ini Prosedur Antreannya kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Ingin Foto dengan Ahok di Balai Kota, Ini Prosedur Antreannya dengan alamat link https://wahkabar.blogspot.com/2017/04/ingin-foto-dengan-ahok-di-balai-kota.html

Subscribe to receive free email updates: